Bacaan Firman Tuhan – Tuhan itu Sendiri, Tuhan yang Unik IV Kekudusan Tuhan (I)Bagian Tiga

Bacaan Firman Tuhan – Tuhan itu Sendiri, Tuhan yang Unik IV Kekudusan Tuhan (I)Bagian Tiga

Tuhan Yang Mahakuasa berkata: “Apa pun ketentuan yang Tuhan buat, di sepanjang perjalanan pekerjaan-Nya, semua itu menimbulkan efek positif terhadap manusia, dan semua itu memimpin jalan. Jadi, adakah pemikiran yang mementingkan diri sendiri dalam pikiran Tuhan? Apakah Tuhan memiliki tujuan lain sehubungan dengan manusia, atau apakah Dia ingin menggunakan manusia dengan cara tertentu? (Tidak.) Tidak sama sekali. Tuhan melakukan apa yang Dia katakan, dan Dia juga berpikir demikian di dalam hati-Nya. Tidak ada tujuan lain, tidak ada pikiran yang mementingkan diri sendiri. Dia tidak melakukan apa pun demi diri-Nya sendiri tetapi benar-benar melakukan segalanya demi manusia, tanpa tujuan pribadi. Meskipun Dia memiliki rencana dan maksud untuk manusia, Dia tidak melakukan apa pun untuk diri-Nya sendiri. Segala sesuatu yang dilakukan-Nya dilakukan murni untuk umat manusia, untuk melindungi umat manusia, untuk mencegah agar manusia tidak tersesat.”

Rekomendasi:

 Firman Tuhan – Tuhan itu Sendiri, Tuhan yang Unik IV Kekudusan Tuhan (I)Bagian Dua

 

Tinggalkan komentar